Tujuan semula yang diutamakan adalah konservasi patung-patung di Pura Penulisan, tetapi karena ada problem upacara adat di Bali sebelum dimulainya suatu pekerjaan maka tahap pertama yang dilaksanak…
Setelah lebih kurang empat tahun berlalu kondisi struktur stupa Pegulingan tampak masih utuh dan kokoh. Hanya sesuai dengan tradisi dan sifat sakralnya, maka pembersihan tidak dapat dilaksanakan se…
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji keterdapatan “Danau Purba Borobudur” yang didasarkan pada kaitannya dengan aktivitas manusia. Untuk mencapai tujuan utama tersebut diperlukan lima tujuan…
Konservasi perahu kuno Rembang sangat diharapkan untuk dilakukan karena merupakan temuan perahu yang mempunyai bagian yang lengkap dibanding temuan Benda Cagar Budaya berupa perahu kayu lainnya. Ko…
Dari hasil survei dan analisis diperoleh gambaran kehadiran alat-alat musik dari India mengalami akulturasi dengan alat-alat musik lokal. Namun demikian, dari perkembangan alat musik lokal seperti …
Kondisi bangunan di dalam gugusan candi Mahligai pada umumnya sudah mengalami kerusakan yang cukup parah, bukan saja menyangkut konstruksi bangunannaya tetapi menyangkut juga bahannya. Disamping it…
Kondisi Situs Sangiran saat ini dalam keadaan rawan baik secara alami maupun sebagai akibat dari ulah manusia. Litologi seri Pucangan dan Kabuh sebagai endapan ditemukannya sebagian besar fosil San…
Lingkungan Situs Kraton Yogyakarta dengan adanya penataan yang dilakukan, dan adanya rambu-rambu dalam Perda Nomor 6 Tahun 1994 tentang Rencana Umum Tata Ruang Kotamadya Yogyakarta, cukup tertata m…
Perlu disadari bahwa upaya konservasi Candi Borobudur, bukan merupakan usaha yang dapat menghentikan secara total proses pelapukan batuan, apalagi hanya dengan sekali dua kali perawatan. Untuk itu …